Berita

Akreditasi Unggul Prodi Doktor PSL IPB University Jadi Daya Tarik Mahasiswa Baru Lanjutkan Studi

Program Studi (Prodi) Doktor Ilmu Pengelolaan Sumberdaya Alam dan Lingkungan (PSL) Sekolah Pascasarjana (SPs) IPB University mengadakan sosialisasi penyambutan dan informasi akademik terhadap mahasiswa baru semester gasal tahun akademik 2024/2025 di Kampus Baranangsiang, Bogor (11/8). Hadir dalam kegiatan ini Prof Widiatmaka (Ketua Prodi Doktor PSL), Prof Lina Karlinasari (Sekretaris Prodi Doktor PSL), dosen pengajar, tim […]

Read More
  • admin
  • August 19, 2024
  • Berita
Forum Wacana IPB University Kunjungi PT Biomagg Sinergi Internasional, Kolaborasi Pemberdayaan Masyarakat

Forum Mahasiswa Pascasarjana atau Forum Wacana (FW) IPB University melalui Departemen Community Development (Comdev) melakukan kunjungan ke PT. Biomagg Sinergi Internasional, Depok, Jawa Barat (13/8). Kegiatan ini dalam rangka kolaborasi program Comdev yang berkelanjutan. PT Biomagg Sinergi Internasional merupakan perusahaan yang menyediakan solusi pengolahan sampah organik (waste management) skala industrial secara bertanggung jawab dan terpercaya. […]

Read More
Sekolah Pascasarjana IPB University Evaluasi Pelaksanaan Perkuliahan Program Profesi Insinyur

Sekolah Pascasarjana (SPs) IPB University mengadakan evaluasi pelaksanaan perkuliahan Program Studi (Prodi) Program Profesi Insinyur (PPI) di D’Sawah, Bogor (1/8). Kegiatan ini membahas evaluasi perkuliahan semester genap tahun akademik 2023/2024 serta merumuskan rencana perkuliahan semester ganjil tahun akademik 2024/2025. Prof Titi Candra Sunarti, Wakil Dekan SPs IPB University bidang Sumberdaya Kerjasama dan Pengembangan menyampaikan bahwa […]

Read More
  • admin
  • August 14, 2024
  • Berita
SPs IPB University Terima Kunjungan Pascasarjana Unram, Bahas Pengelolaan Pascasarjana dan Gugus Penjamin Mutu

Sekolah Pascasarjana (SPs) IPB University menerima kunjungan dari Program Pascasarjana Universitas Mataram (Unram) di Gedung SPs, Dramaga, Bogor (8/8). Kunjungan tersebut untuk membahas pengelolaan pascasarjana dan gugus penjamin mutu yang ada di SPs IPB University. Hadir dalam kegiatan dari SPs IPB University, Prof Dodik Ridho Nurrochmat (Dekan), Prof Yusli Wardiatno (Wakil Dekan Akademik, Kemahasiswaan dan […]

Read More
  • admin
  • August 13, 2024
  • Berita
Student Day 2024: IPB University Dorong Pemanfaatan AI Pada Studi Mahasiswa Pascasarjana

Forum Mahasiswa Pascasarjana atau Forum Wacana (FW) IPB University melalui Departemen Pengembangan Sumber Daya Manusia (PSDM) bekerja sama dengan Departemen Public Relation (PR) adakan kegiatan Student Day 2024 pada 10/8 di Gedung Auditorium Andi Hakim Nasoetion, Kampus IPB Dramaga, Bogor. Kegiatan dengan tema ‘Implementasi Artificial Intelligence (AI) dalam Studi Pascasarjana di Era Teknologi Informasi’ bertujuan […]

Read More